Rabu, 11 Januari 2012

Penyebab Account Facebook Di Nonaktifkan


Penyebab Account Facebook Di Nonaktifkan, Informasi ini saya ambil dari berbagai sumber di internet, penyebab nya antara lain :
  1. Menggunakan nama palsu dan sedikit Aneh
  2. Menulis comment yang berbau SARA
  3. Terlalu banyak bergabung digroup facebook, satu akun facebook maks. 200 group
  4. Terlalu banyak add teman dalam waktu yang sama
  5. Terlalu banyak menulis comment di beranda orang lain / group
  6. Terlalu banyak posting di wall anda, khususnya URL dari situs lain
  7. Berusia di bawah 18 tahun
  8. Tingkah laku yang aneh-aneh, seperti mengaku bukan manusia
Saya rasa penyebab nya bukan hanya itu saja, mungkin masih banyak yang lain, karena team facebook juga belum pernah menjelaskan secara jelas maka kita tidak tahu secara pasti. Bagi teman-teman yang sudah tahu mohon di share pada bagian komentar nya ya? Terima Kasih

Baca Juga Artikel Dibawah



0 komentar:

Posting Komentar

 

Catatan Anak Mami. Copyright 2015 Blogger Template by Anak Mami