Jumat, 20 Januari 2012

Cara Menghilangkan Virus Shortcut


Virus Shortcut adalah virus yang sangatlah pintar, ketika anda mencolokan flashdisk yang terkena virus shortcut ke komputer / laptop maka otomatis virus tersebut akan berjalan dan menginfeksi nya secara langsung tanpa kita klik. 

Lalu bagaimana Cara Menghilangkan Virus Shortcut? Jalan satu-satunya yaitu dengan menginstal antivirus terbaru dan terupdate, anda bisa mencoba antivirus Avira, AVG atau antivirus yang lainnya. Menurut pengalaman pribadi saya, lebih baik anda menggunakan antivirus ESET NOD32 karena antivirus ini sudah terbukti mampu menghilangkan virus shortcut.

Untuk mencegah penyebaran virus shortcut, anda bisa menggunakan tool gratis dari sophos yang nama toolnya Sophos Windows Shortcut Exploit Protection, anda bisa download tool nya di website resmi Sophos

Selamat mencoba

Baca Juga Artikel Dibawah



0 komentar:

Posting Komentar

 

Catatan Anak Mami. Copyright 2015 Blogger Template by Anak Mami